Lompat ke konten

Daftar Kode Transfer Bank Syariah Indonesia

Daftar Kode Transfer Bank Syariah Indonesia

Setiap melakukan pengiriman uang ke beda bank akan diperlukan untuk kode bank tersebut. Dalam pembahasan kali ini khusus untuk daftar kode transfer Bank Syariah Indonesia yang saat ini sedang populer diperbincangkan.

Tahukah bahwa yang margin ada tiga bank BUMN yaitu Mandiri Syairah, BNI syariah dan BRI Syariah. Dari ketiga nama bank tersebut akan menjadi satu dengan nama Bank Syariah Indonesia. adanya gabungan ketiga bank syariah tersebut maka akan gabungkan juga kelebihannya. Oleh karena itu akan hadirkan layanan super lengkap dan juga akan dijangkau lebih luas serta untuk kapasitas permodalan lebih baik.

Baca Juga : Cara Ganti BNI Syariah Ke BSI

Dalam penggabungan dari ketiga bank syariah akan muncul kode baru.Sebelum pada tanggal 1 Februari 2021 ketiga bank tersebut sudah memiliki kode masing-masing. Seperti dijelaskan bahwa setiap bank akan memiliki kode yang berbeda, karena hal ini untuk transfer antar bank.

Daftar Kode Transfer Bank Syariah Indonesia

Daftar Kode Transfer Bank Sebelum Menjadi BSI

BNI Syairah : 427

Mandiri Syariah : 451

BRI Syariah : 422

Sedangkan sekarang dari ketiga kode tersebut akan dijadikan satu menjadi Bank Syariah Indonesia yang memiliki kode 451. Kode ini akan berlaku pada bulan Oktober 2021, untuk bulan sebelumnya masih bisa menggunakan kode bank lama yang sudah tertera diatas.

Hal ini dikarenakan butuh proses lama untuk perubahan dari tiga bank menjadi satu bank. Semua yang memiliki rekening BRI Syariah, BNI Syariah dan Mandiri Syariah akan bisa imigrasi setelah bulan Agustus 2021 mendatang. Tetapi nampaknya untuk pergantian kartu maupun buku ATM masih bisa dilakukan pada bank yang bersangkutan seperti BNI, Mandiri dan BRI Syariah semua.

Baca Juga : Cara Ganti Kartu BRI Syariah ke BSI

Apakah anda salah satu pengguna dari ketiga bank Syariah tersebut? Jika iya, maka anda harus mel;akukan pergantian kartu dan buku tabungan anda supaya lebih upgrade. Kemungkinan kalau sudah resmi menjadi BSI maka untuk transaksi bisa di cabang BSI terdekat wilayah anda. Semoga informasi ini membantu anda dalam mengetahui kode Bank Syariah Indonesia.