Lompat ke konten

Cara Mengatasi Limit Tarik Tunai BRI Setelah Ganti HP

Cara Mengatasi Limit Tarik Tunai BRI Setelah Ganti HP

Cara Mengatasi Limit Tarik Tunai BRI Setelah Ganti HP memang bisa dilaksanakan dan anda harus datang ke kantor cabang untuk mengatasi hal ini. Namun, perlu anda ketahui bahwa limit transfer merupakan batas maksimal transfer yang telah diperbolehkan oleh pihak bank. Pada hal tersebut baik untuk transfer ke rekening di bank yang sama ataupun berbeda.

Diketahui bahwa limit transfer BRI ataupun nilai maksimum transfer BRI telah dibedakan dari jenis kartu debit atau kartu ATM yang telah dimiliki oleh nasabah.

Baca Juga : Kapan KUR BRI 2023 Dibuka?

Tidak hanya itu saja besaran limit transfer BRI telah dibedakan dengan berdasarkan alat yang diugunakan dalam bertransaksi yaitu melalui ATM, BRImo atau juga melalui internet banking BRI.

Cara Mengatasi Limit Tarik Tunai BRI Setelah Ganti HP

Terkadang seketah ganti HP memang aplikasi perbankan masuk seperti awal mula. Apalagi kalau ganti HP sekalian ganti nomer itu harus dibenahi di kantor cabang atau kantor pusat yang dekat dengan wilayah anda.

Dalam mengatasi limit tarik tunai BRI setelah ganti HP ini memang harus datang langsung ke kantor cabang terdekat.  Hal ini ada beberapa persyaratan dokumen yang harus dibawa:

  • Kartu Identitas (KTP)
  • Buku tabungan BRI
  • Kartu ATM
  • Smartphone yang terdapat nomor yang sudah terdaftar.

Anda harus menanyakan kenapa limit tarik tunai berubah sejak ganti HP? Terkadang memang limit tarik tunai berbeda setiap tabungan dan juga kartu yang dimiliki.

  1. BRI Simpedes per hari memiliki limit tarik tunai Rp 5.000.000.
  2. Limit tarik tunai BRI Britama dengan maksimal Rp 10.000.000.
  3. Sedangkan untuk limit tarik tunai BRI Vritama Silver dengan maksimal Rp 5.00.000 per hari.

Baca Juga : Cara Cek Nomor HP yang Terdaftar di Bank BRI

Demikian ulasan tentang cara mengatasi limit tarik tunai BRI setelah ganti HP. Semoga informasi ini membantu anda dalam mengatasi masalah yang mungkin hampir sama dengan tema yang dibahas kali ini.

Jika anda memang membutuhkan bantuan soal BRI maka bisa langsung datang ke kantor cabang atau menghubungi call center BRI 14017/15000017.

Tag:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *