Lompat ke konten

Cara Daftar Kartu Kredit BCA

Cara Daftar Kartu Kredit BCA

Cara Daftar Kartu Kredit BCA – Kartu kredit terkadang dibutuhkan untuk sebagain orang yang mampu membayar bulanannya. Kartu kredit merupakan kartu pinjaman uang dari bank untuk pembelian produk yang kita butuhkan.

Saat anda butuh namun belum ada uang cukup untuk membelinya, namun karena anda memiliki kartu kredit maka bisa menggunakan lebih dulu. Pembayaran juga sama seperti cicilan di debet langsung dari rekening yang sudah tercantum.

Baca Juga : Cara Pengajuan KTA BRI (Kredit Tanpa Agunan) Secara Online

Dalam proses pengajuan kartu kredit memang cukup mudah. Bagi nasabah bisa ajukan pembuatan atau penerbitan kartu kredit dengan datang langsung ke bank atau daftar lewat online.

Adapun cara daftar kartu kredit BCA, sebelum melakukan pendaftaran maka anda bisa pertimbangkan berbagai penawan dan juga keuntungan yang sudah ditawarkan untuk setiap jenis kartu kredit.

Cara Daftar Kartu Kredit BCA

Persyaratan :

  • Usia minimal 21 tahun
  • Fotokopi KTP
  • Memiliki penghasilan bersih minimal Rp 3.000.000/bulan
  • Fotokopi NPWP
  • Fotokopi slip gaji
  • Fotokopi buku tabungan minimal 3 bulan terakhir.

NB: bila telah memiliki kartu kredit sebelumnya, maka nasabah biasanya diminta untuk melampirkan tagihan kartu kredit 3 bulan terakhir.

Pilihan Jenis Kartu

Setiap bank pada umumnya telah menawarkan jenis kartu kredit yang bisa dibedakan berdasarkan fungsi, keunggulkan dan limitnya. Pastikan juga memilih jenis kartu yang sesuai dengan kemampuan finansial dan kebutuhan anda.

  1. BCA Everyday Card
  2. BCA Card Platinum
  3. BCA smartcash

Pastikan anda mengisi formulir yang disediakan, selanjutnya persiapkan diri untuk diverifikasi oleh pihak bank. Kemudian tunggu kabar dari BCA, lakukan aktivasi jika kartu sudah anda terima. Tidak lupa untuk buat PIN kartu kredit untuk keamanan dalam bertransaksi.

Untuk aktivasi PIN anda bisa melalui BCA Mobile, website BCA atau ATM BCA. Informasi lebih lanjut maka anda bisa menghubungi Halo BCA di 1500888 atau juga bisa melalui SMS.

Baca Juga : Cara Daftar BNI Agen46

Bila anda ingin melakukan pendaftaran secara online bisa langsung di websitenya bca.co.id, selain itu juga bisa ke kantor cabang langsung dan bisa minta saran atau konsultasi lebih dahulu sebelum pembuatan kartu kredit.

Tag:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *