Cara Mencairkan Tabungan Emas Pegadaian dan Biaya Terbaru – Saat ini sudah banyak orang yang melek dengan investasi, banyak sekali yang iming-iming hasil besar dengan investasi. Tapi hal tersebut dilihat dari rate naik atau turun, salah satunya yang paling aman investasi yaitu emas batangan. Emas merupakan sebuah pilihan terbaik digunakan untuk jaminan masa depan.
Apalagi sekarang pihak pegadaian juga riliskan tabungan emas, jadi lebih mudah dan aman. Pendaftarannyapun cukup mudah bisa dilakukan online atau offline langsung di kantor cabang pegadaian tersebut. Kali akan mengulas tentang cara mencairkan tabungan emas pegadaian beserta biaya terbaru.
Baca Juga : Terbaru!! Cara Menabung Emas Di Pegadaian Untuk Pelajar
Cara Mencairkan Tabungan Emas Pegadaian dan Biaya Terbaru
Dalam mencairkan tabungan emas ada 2 opsi yaitu menjual kembali emas dan cetak tabungan emas menjadi fisik. Lihat perbedaannya:
Jual Kembali Emas ke Pegadaian
Pertama yangt harus anda lakukan yaitu menjual secara langsung kepada pihak pegadaian. Dalam hal ini anda bisa memilih pada saat ini dapatkan uang tunai dalam waktu dekat.
Pada saat sudah putuskan untuk jual kembali emas ke pihak pegadaian. Maka anda akan dapatkan harga yang sesuai dengan harga pasaran saat itu. Untuk menggunakan cara cairkan tabungan emas ke pegadaian maka pastikan kalau saldo yang telah anda simpan dengan minimal 1 gram emas.
Cetak Tabungan Emas Jadi Emas Fisik
Cara kedua anda bisa ajukan pencetakan emas fisik ke pihak pegadaian. Hal ini terdapat berbagai ukuran yaitu 1 gram, 2 gram, 5 gram, 10 gram, 25 gram, 50 gram dan 100 gram. Pada proses pengajuan ini bisa langsung melalui aplikasi pegadaian digital atau langsung datang ke outlet.
Ternyata untuk setiap pencetakan emas bentuk fisik ini maka akan dikenakan biaya cetak dengan nominal yang sesuai dengan berat emas tersebut.
Baca Juga : Cara Menabung Emas di Pegadaian
Biaya Cetak Emas Fisik
- Pihak pegadaian tawarkan cetak emas melalui PT Antam yang memiliki biaya Rp 85.000. untuk cetak emas melalui PT UBS akan dikenakan biaya lebih murah Rp 40.00 untuk 1 gram emas.
- Biaya cetak emas berat 2 gram dengan melalui PT Antam akan dikenakan biaya Rp 86.000. kalau dari PT UBS memang lebih murah sekitar Ro 66.000.
- 5 gram emas akan dikenakan biaya lebih mahal nsekitar Rp 127.000 untuk PT Antam. Sedangkan cetak di PT UBS hanya Rp 83.000.
- Semakin berat emas maka semakin mahal dengan 10 gram maka pihak PT. Antam akan kenakan biaya Rp 177.000. Kalau PT UBS hanya dikenakan biaya Rp 111.000.
- Sedangkan emas 25 gram yang memberikan berat lebih maka akan dikenakan biaya Rp 245.00 untuk produksi PT. Antam. PT UBS akan kenakan biaya Rp 178.000.
- Biaya cetak emas berat 50 gram untuk hasil produksi PT. Abtam dikenakan biaya Rp 516.000. jika menggunakan PT. UBS hanya dikenakan biaya cetak Rp 301.000.
- Bila anda memiliki tabungan emas 100 gram dan ingin di cetak akan dikenakan biaya Rp 632.000 untuk PT. Antam. Jika menggunakan PT. UBS akan dikenakan biaya Rp 507.000.
Semua memberikan hasil dan kualitas yang berbeda. PT. Antam memang terkenal utnuk penghasil emas batangan lebih baik kadarnya. Namun untuk PT. UBS sendiri juga bagus tetapi banyak yang pilih hasil dari PT. Antam. Semua sesuai dengan budget yang telah anda miliki dalam tabungan emas di pegadaian.